55 Desain Keren Interior Ruang Makan ala Cafe

Ruang Makan merupakan tempat kedua setelah Ruang Keluarga dimana keluarga berkumpul. Sebagai salah satu sarana tempat berkumpulnya keluarga, Ruang Makan yang nyaman pasti menjadi hal yang harus diperhatikan. Meski tidak terlalu prioritas dibanding dapur, memiliki Ruang Makan Sederhana yang menyenangkan bisa diwujudkan di dalam rumah impian anda. Banyak tema desain yang bisa anda gunakan untuk membuat interior Ruang Makan Minimalis anda lebih unik, salah satunya adalah desain ruang makan ala café.

Ruang Makan biasanya disatukan dengan dapur atau memaksimalkan ruang keluarga sebagai Ruang Makan. Umumnya, Ruang Makan Sederhana memang tidak terpaku pada bentuk rumah maupun luas lahan. Dengan ruangan yang sempit maupun lebar, anda bisa mendesain ruang makan ala café yang nyaman dan menyenangkan sesuai dengan kondisi di rumah anda. 

Desain interior ruang makan ala cafe pada dasarnya tidak memakan banyak space ruang. Desain interior yang simple dan unik, anda tidak hanya akan menggunakan sebagai Ruang Makan keluarga, tapi bisa menjadikannya tempat santai dengan keluarga atau kerabat yang datang. Berbincang santai dengan segelas kopi selain di ruang tamu tentu lebih nyaman, bukan?

Ruang yang sederhana dan unik, bukan berarti membuat sebuah ruang makan ala café yang asal-asalan. Teknik dekorasi yang baik harus benar-benar diperhatikan untuk menciptakan suasana nyaman dan tidak membosankan. Salah satu keuntungan memiliki ruang makan ala café di rumah tentu saja anda tidak perlu jauh-jauh ke café untuk mengobrol santai dengan kerabat maupun rekan dekat anda.

Desain Ruang Makan ala Cafe

Bingung dengan desain ruang makan ala cafe?, berikut beberapa desain interior ruang makan ala café yang bisa menjadi inspirasi anda :
Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe


Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Ruang makan ala cafe

Tips desain ruang makan ala café :

1. Perabot : Anda bisa menggunakan bangku panjang atau bangku satuan yang kini tersedia berbagai model. Pilihlah bangku satuan yang sesuai dengan café style yang berarti bangku anda minimalis, memiliki rangka yang lebih tinggi dan nampak elegan. 

Sesuaikan ukuran meja yang sesuai dengan ukuran ruang. Gunakan meja kecil atau meja kaca akan memberikan efek lebih luas,sehingga tidak membuat Ruang Makan tampak penuh yang akan mengganggu aktivitas di rumah.

2. Lokasi : Anda bisa mendesain Dapur dan Ruang Makan dengan konsep café style, namun tetap tampak terpisah. Hal ini sebagai solusi minimalnya jumlah ruang di Rumah Minimalis anda. Baca : 60 Desain Dapur dan Ruang Makan pada Ruang Sempit. 

3. Penataan perabot : Susun perabot sesuai dengan posisi meja makan. Tidak harus selalu berhadapan, anda bisa mendesainnya berjajar layaknya meja bar atau menggunakan kursi sofa berbentuk L jika ingin ruang makan di sudut ruangan.

4. Warna : Pilihlah warna cerah pada perabot ruang makan yang memberikan efek natural. Café style kadang menggunakan banyak warna agar tampak ramai dan menyenangkan, tapi tetap selaraskan warna ruangan dengan tema agar tidak kontras.

5. Dekorasi ruang : Anda bisa menambahkan Tanaman Hias di sudut  maupun Vas Bunga di meja makan. Hias area ruang makan dengan memasang Lampu Gantung Minimalis, lukisan dinding atau hiasan dinding lainnya. Baca : Percantik Interior dengan 50 Model Vas Unik dan Lucu. 

Lebih menarik jika hiasan yang anda pasang adalah hiasan yang unik dan ukurannya tidak terlalu besar. Buatlah ruang makan anda tampak ramai dan berbeda. Menaruh beberapa perlengkapan makan (piring, gelas, sendok) di meja makan juga tidak ada salahnya.

6. Kebersihan : Sebagai tempat berkumpulnya keluarga maupun kerabat dekat setelah ruang keluarga, jagalah kebersihan Ruang Makan agar tidak menghilangkan nafsu makan.

Semoga artikel Desain Ruang Makan ala Cafe bermanfaat. Jika anda kesulitan untuk merancang desain, anda bisa menggunakan jasa arsitek untuk hasil yang maksimal sesuai dengan keinginan anda. Selain itu, anda bisa mencari referensi mencari desain yang tepat untuk bangunan impian anda. Selamat mendesain rumah impian anda !

Related Posts